Wednesday, 24 June 2015
Cara Mengetahui Port Yang Sedang Terbuka Pada Komputer Kita
Bagaimana cara mengetahui Port yang sedang terbuka atau berjalan di Komputer kita? Tentunya kadang kita membutuhkan untuk mengetahui port mana saja yang sedang berjalan di PC, untuk keperluan tertentu misalnya ada aplikasi yang tidak tercantum listen port nya. Dalam hal ini bisa juga kita lakukan yaitu pengcekan melalui CMD, yang nantinya akan muncul port apa saja yang sedang berjalan.Mengetahui Port Yang Sedang Berjalan Melalui CMD
Melakukan cek port tidaklah sulit, bisa kita lakukan menggunakan CMD untuk bisa melihat port yang sedang terbuka, berguna jika kita merasa kebingungan port aplikasi yang kita pakai memakai port nya berapa, tapi meskipun mudah dilakukan melalui CMD tersebut kita harus meneliti asal port yang digunakan, misalnya sebelum aplikasi tersebut di start port mana saja yang sudah duluan terbuka, nanti setelah aplikasi di jalankan port yang muncul baru akan kita ketahui.
Cara mengetahui Port yang lagi berjalan pada Komputer kita melalui CMD yaitu, cukup dengan masuk Run di start window kemudian ketik cmd, akan muncul command prompt yang nantinya terbuka, setelah itu ketik netsat -a pada cmd tersebut, dan akan ada informasi port yang sedang berjalan, tinggal kita coba teliti saja port yang mana muncul dari aplikasi yang kita jalankan tersebut.
Cara cek port yang sedang berjalan di komputer kita juga bisa melalui task manager, tetapi melalui command prompt lebih simple dan mudah tinggal beberapa klik saja, asal kita teliti lihat port sebelum aplikasi di jalankan, dan setelah aplikasi dijalankan, jadi seperti yang sudah dikatakan diatas caranya tinggal ketik pada cmd dengan mengetikkan netstat -a dan akan langsung klihatan port yang sedang terbuka pada pc kita.
Itu saja ulasan kali ini tentang cara cek port yang sedang berjalan di pc kita, walaupun hal tersebut jarang kita perlukan tapi ada kalanya kita membutuhkan untuk tau port yang terbuka, contohnya pada injek yang tidak disertai info listen port nya, bisa kita ketahui dengan cara diatas dengan mudah, tentunya tidak hanya untuk injek saja, tetapi buat kepentingan yang lain bisa kita lakukan hal tersebut, semoga bermanfaat bagi pembaca yang lagi kesulitan atau yang belum mengetahui cara cek nya.
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
ga work -_-
ReplyDeletenetstat -a
ReplyDeleteNetstat -a -n -o
ReplyDelete